Interaksi: hubungan antar satu sama lain dalam suatu kelompok Hubungan atau interaksi antar satu sama lain dapat menguntungkan satu pihak, kedua pihak, maupun merugikan salah satu. Tipe-tipe interaksi 1. Netralisme Interaksi antara dua atau lebih spesies yang masing-masing tidak saling mengganggu antar organisme dalam habitat yang sama yang bersifat tidak menguntungkan dan merugikan kedua belah pihak. Netralisme biasanya terjadi karena kedua spesies memiliki jenis kebutuhan hidup atau asupan pakan yang sangat berbeda. Dengan kata lain, mereka tidak bersaing untuk sumber daya yang sama, meskipun mereka berbagi lingkungan yang sama. Hubungan ini juga dapat terjadi pada kepadatan populasi yang sangat rendah, atau ketika organisme secara fisik terpisah dalam mikrohabitat kecil. Contoh : antara bunga teratai yang hidup di kolam dengan tumbuhan yang tumbuh di sekitarnya. Bunga teratai dan tumbuhan lain di tepi kolam tidak saling mengganggu karena mereka memiliki...
from mysterious file 88